Lihat
Melihat
semua menjadi indah dengan pandangan diri ialah sesuatu yang diharapkan. Tapi
apakah kenyataan akan selalu memihak kepada apa yang di inginkan oleh diri?
Tentunya tidak. Karena itu Memandang semuanya menjadi indah memanglah sangat sulit.
Jika diri tidak menjadikan dirinya indah terlebih dahulu.
Terlalu banyak nya sel sel egois lah yang dapat
menutupi pandangan keindahan yang diri miliki. Sehingga alat pandang yang
dimiliki diri pun hanya sedikit yang berfungsi dan akhirnya ke tidak luas an
dalam memandang apa pun akan membatasi pandangan diri.
0 Komentar